Evaluasi PMTCT (Prevention Mother To Child Transmission) pada IRT dengan HIV di Jatim

Main Article Content

Linda Prasetyaning Widayanti

Abstract

HIV/AIDS dengan proporsi penularan dari ibu ke bayi sebesar lebih dari 1% di masyarakat merupakan indikator dari kondisi generalized level. Kondisi ini merupakan keadaan gawat darurat dimana penularan dari ibu ke bayi sudah sangat tinggi. Papua dan Afrika merupakan contoh daerah dengan generalized level. Program PMTCT adalah salah satu upaya pemerintah untuk mencegah meluasnya penularan HIV dari ibu ke bayinya utamanya saat ibu sedang hamil atau bersalin. Tujuan penelitian ini adalah untuk menggambarkan evaluasi penerapan PMTCT pada ibu rumah tangga dengan HIV di Jawa Timur. Penelitian ini merupakan studi kualitatif dengan teknik sampling non randome yaitu purposive sampling. Terdapat 6 orang ibu rumah tangga dengan HIV dari 6 kota/kabupaten di Jawa Timur, dan terdapat 6 petugas KPA, program dan LSM yang menjadi responden untuk triangulasi. Instrumen dalam penelitian ini adalah in depth interview. Hasil penelitian ini adalah sebagian besar kegiatan dari prong 1 sampai prong 4 program PMTCT telah dilaksanakan sesuai Permenkes RI No 51 Tahun 2013 tentang Pedoman Pencegahan Penularan HIV dari Ibu ke Anak. Namun ada beberapa aspek yang masih kurang baik dalam pelaksanaan PMTCT terutama follow up bagi ibu yang negatif HIV dan home visit yang perlu perhatian khusus dari pemegang kebijakan program.

Downloads

Download data is not yet available.

Article Details

How to Cite
Widayanti, L. P. (2020). Evaluasi PMTCT (Prevention Mother To Child Transmission) pada IRT dengan HIV di Jatim. Journal of Health Science and Prevention, 4(1), 32–41. https://doi.org/10.29080/jhsp.v4i1.310
Section
Articles

References

UNAIDS. Datables 2011, Joint United Nations Programme on HIV/AIDS (UNAIDS). UNAIDS; 2011.

Ditjen PPM & PL. IBBS 2007-2009. Jakarta: Kementrian Kesehatan RI; 2011.

Jatim D. Sistem rujukan layanan kesehatan bagi penasun sebagai upaya penanggulangan HIV-AIDS program harm reduction. Surabaya: Dinkes Jatim; 2010.

Widayanti LP. EVALUASI PROGRAM VOLUNTARY COUNSELING AND TESTING (VCT) DI RUMAH TAHANAN NEGARA (Sebuah Studi di Rumah Tahanan Negara Klas I Surabaya). Universitas Airlangga; 2012.

Kemenkes. Laporan triwulan III tahun 2011. Jakarta: Kementrian Kesehatan RI; 2011.

Syarifah, Harahap; Tukiman; Syarah V. PERILAKU BIDAN KIA/KB DALAM PELAKSANAAN PROGRAM PREVENTION OF MOTHER TO CHILD TRANSMISSION (PMTCT) DI RUMAH SAKIT HAJI KOTA MEDAN TAHUN 2013. J Kebijakan, Promosi Kesehat dan Biostat. 2013;Vol 1, No(September 2012):0–9.

Eny, Widiyasari; Zahroh, Shaluhiyah; Ani M. Implementasi Integrasi Program Prevention of Mother to Child HIV Transmission ( PMTCT ) dengan Layanan Antenatal di Puskesmas Wilayah Kota Surabaya Implememntation of Integration between Prevention of Mother to Child HIV Transmission ( PMTCT ) and Antenat. J Manaj Kesehat Indones. 2014;02(01).

Nina, Erliana; Antono, Suryoputro; Syamsulhuda BM. Gambaran Pelaksanaan Prevention Mother to Child Transmission di RSUD Kelas B Dr . R . Sosodoro Djatikoesoemo Kabupaten Bojonegoro. J Promosi Kesehat Indones. 2016;11(2).

Ayu N, Nurjanah L, Yunis T, Wahyono M, Hiv P, Immunodeficiency H. Tantangan Pelaksanaan Program Prevention of Mother to Child Transmission ( PMTCT ): A Systematic Review. 2019;4(1):55–64.

Baby Rivona N, Oldri Sherli, Mukua; Puan Meirinda, Sebayang; Sari Dewi AS. Laporan Akhir Penelitian Kualitas dan Rekomendasi Perbaikan Layanan PMTCT Bagi Perempuan Terinfeksi HIV di Empat Kota di Indonesia. Jakarta; 2012.

Kemenkes; UNICEF. Pedoman Manajemen Program Pencegahan Penularan HIV dan Sifilis dari Ibu ke Anak. Jakarta: Kementrian Kesehatan RI; 2015.

Melkior S, Djami Y, Damayanti MR, Lismawati SM. PENGARUH KONSELING TERHADAP PERUBAHAN TINGKAT PENGETAHUAN DAN SIKAP IBU HAMIL DALAM MENGIKUTI PREVENTION OF MOTHERTO CHILD TRANSMISSION PRONG I. 2017;5:97–106.

Yuliatni; Pujana; Indriani. Evaluasi Kegiatan Antenatal Terpadu Pada Program Pencegahan Penularan HIV dari Ibu ke Anak ( PPIA ) di Kota Denpasar Tahun 2014 Evaluation of PMTCT Program into Antenatal Care at Community Health Centre in Denpasar City 2014 [Internet]. 2014 [cited 2019 Nov 4]. p. 1–15. Available from: https://simdos.unud.ac.id/uploads/file_penelitian_1_dir/9f86d6d94540d549f7636c2d7d375bcb.pdf

Widjajanti M. Evaluasi Program Prevention of Mother to Child HIV Transmission (PMTCT) di RSAB Harapan Kita Jakarta. 2012;14(3):167–72.

Zulaika D. Universitas Gadjah Mada, 2013 | Diunduh dari http://etd.repository.ugm.ac.id/. 2013;56–7.

Putri, Yuriati; OktiaWoro K., Handayani; EunikeRaffy R. EVALUASI PELAKSANAAN KEGIATAN PREVENTIONOf MOTHER TO CHILD TRANSMISSION ( PMTCT ) PADA IBU HAMIL DI KOTA Abstrak. 2016;1(1):29–34.

Mujayanah, U, Mifbakhuddin, &Kusumawati E. HubunganAntaraPengetahuanDenganSi kapIbuHamilPada program Antenatal Care IntegrasiTerhadap Prevention Of Mother to Child Hiv Transmission ( PMTCT ) Di Puskesmas Halmahera kota Semarang. Universitas Muhammadiyah Semarang; 2011.

Mudiope P, Musingye E, Makumbi CO, Bagenda D, Homsy J, Nakitende M, et al. Greater involvement of HIV-infected peer- mothers in provision of reproductive health services as “ family planning champions †increases referrals and uptake of family planning among HIV-infected mothers. BMC Health Services Research; 2017;1–9.

Inka Kartika, Ningsih; Sari H. Kajian pencegahan penularan hiv dari ibu ke anak pada. J Adm Kesehat Indones. 2018;6:61–7.